Merawat Rambut Dengan Mentimun

Rambut merupakan aset yang sangat penting bagi tubuh. Sama dengan kulit, rambut juga harus di jaga dan di rawat dengan rutin untuk menjadika...

Rambut merupakan aset yang sangat penting bagi tubuh. Sama dengan kulit, rambut juga harus di jaga dan di rawat dengan rutin untuk menjadikannya tetapi indah dan sehat. Jiak tidak di rawat, akan banyak sekali masalah rambut yang akan datang.

image source okey-banget.blogspot

Baca juga Merawat Kesehatan Rambut Dengan Wortel

Masalah rambut yang sering di alami adalah rambut rontok, rambut kering, rambut bercabang serta ketombe. Jika sudah terjadi kerusakan rambut, itu akan sangat mengganggu sekali. Sebab keindahan rambut kita akan menghilang tergantikan oleh rambut- rambut rusak.

Untuk menghindari masalah tersebut, kamu di haruskan untuk merawat rambut kau dengan benar, dan di anjurkan untuk merawat rambut dengan bahan alami, misalnya mentimun. Ya, mentimun yang sering kita temukan di rujak, ternyata dapat merawat rambut.

Baca juga Cara Merawat Rambut Dan Manfaat Untuk Rambut Dari Buah Nanas

Berikut Manfaat Dan Cara Merawat Rambut Dengan Mentimun

1. Menjaga kilau rambut agar tetap terlihat indah
Cara penggunaan : secara tradisional, manfaat ini dapat diperoleh dengan cara keramas dengan menggunakan jus mentimun, maka rambut anda akan terlihat lembut dan berkilau. 

2. Mengurangi kerontokan rambut dan mempercepat pertumbuhan anak-anak rambut baru
Cara penggunaan : Minum jus mentimun secara rutin setiap hari untuk perawatan dari dalam untuk mengontrol rambut yang rontok. Untuk perawatan dari luar, anda dapat mengoleskan jus mentimun pada rambut dan kulit kepala, biarkan selama kurang lebih satu jam, kemudian bersihkan dengan menggunakan shampo. 


3. Memperkuat batang rambut, sehingga tidak mudah patah
Cara penggunaan : Meminum jus mentimun dapat bermanfaat untuk perawatan dari dalam. Perawatan dari luar dapat dilakukan dengan mengoleskan jus mentimun pada batang rambut.

4. Membantu merapikan rambut yang susah diatur (frizzy hair)
Cara penggunaan : Oleskan sedikit jus mentimun pada bagian rambut yang ingin diatur, tunggu beberapa saat, kemudian bersihkan dengan air dingin. Dengan melakukan cara ini, anda akan mendapatkan rambut indah yang rapi. 

5. Sebagai bahan untuk perawatan rambut yang mendalam
Cara pembuatan : Blender mentimun sampai berbentuk pasta. Masukan santan dan conditioner ke dalam pasta mentimun sampai dengan tercampur rata. Setelah itu, masukkan bahan-bahan lainnya yang berupa minyak.  
 
6. Mampu menyegarkan rambut
Cara pembuatan : Blender mentimun sampai menyerupai cairan. Saring hasil blender mentimun tersebut dengan menggunakan kain. Masukan hasil saringan tersebut ke dalam botol spray. Selanjutnya, masukan air teh hijau yang telah dimasak. Pastikan bahwa air teh hijau yang dimasak telah dingin. Masukan bahan-bahan lainnya ke dalam botol spray. Campur semua bahan tersebut dengan cara mengocoknya. Anda dapat menggunakan campuran ini untuk mendapatkan rambut yang segar kembali di saat rambut lepek dan kusam. Anda dapat memasukan botol spray dalam tas anda dan menyemprotkan campuran ini ketika diperlukan.  

Baca juga Cara Memanfaatkan Daun Rambutan Untuk Rambut Beruban

Mentimun yang rendah lemak jenuh, kolesterol, dan sodium ini juga sumber yang baik dari vitamin A, asam pantotenat, magnesium, fosfor dan magnesium. Sementara itu juga tinggi kalium, folat, karbohidrat, seng, Vitamin C dan Vitamin K.

Read more at carakhasiatmanfaat.com: 30 Manfaat Luarbiasa mentimun Bagi kesehatan, kulit dan rambut
Mentimun yang rendah lemak jenuh, kolesterol, dan sodium ini juga sumber yang baik dari vitamin A, asam pantotenat, magnesium, fosfor dan magnesium. Sementara itu juga tinggi kalium, folat, karbohidrat, seng, Vitamin C dan Vitamin K.

Read more at carakhasiatmanfaat.com: 30 Manfaat Luarbiasa mentimun Bagi kesehatan, kulit dan rambut
 Mentimun mengandung banyak vitamin dan antioksidan.

Nahh itu dia Merawat Rambut Dengan Mentimun. Terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat.

COMMENTS

Nama

meluruskan rambut,12,menebalkan rambut,65,Perawatan Di Rumah,241,Perawatan rambut,248,rambut kering,36,rambut rontok,91,
ltr
item
Tips Trik Merawat Rambut: Merawat Rambut Dengan Mentimun
Merawat Rambut Dengan Mentimun
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsU-wHARfjc1QILTO5V0GlmbmN-Z-ObOR9Rmp1jzBmwusmB9buo0IAIPaBlP23uxklcZZ2zETat4EBfTnuyVOI4KZTwJdSU34scD-5IKHoxN462aTrTxCOc7vKVhh8DDVGYw4jHwQiAfm2/s640/Cucumber.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhsU-wHARfjc1QILTO5V0GlmbmN-Z-ObOR9Rmp1jzBmwusmB9buo0IAIPaBlP23uxklcZZ2zETat4EBfTnuyVOI4KZTwJdSU34scD-5IKHoxN462aTrTxCOc7vKVhh8DDVGYw4jHwQiAfm2/s72-c/Cucumber.jpg
Tips Trik Merawat Rambut
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/11/merawat-rambut-dengan-mentimun.html
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/11/merawat-rambut-dengan-mentimun.html
true
3676608471687863752
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy