Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Rambut

Kurma merupakan buah yang berasal dari Arab. Di Arab sendiri, kurma tak hanya dikonsumsi sebagai camilan saja, namun juga digunakan untuk ...

Kurma merupakan buah yang berasal dari Arab. Di Arab sendiri, kurma tak hanya dikonsumsi sebagai camilan saja, namun juga digunakan untuk perawatan kecantikan kulit dan rambut para mereka.
image sourch ifestyle.sindonews.

Baca juga Cara Membuat Conditioner Alami Dari Madu

Kurma merupakan salah satu buah super yang awet untuk disimpan, tanpa mengurangi nutrisi yang terdapat di dalamnya. Buah ini memiliki kandungan mineral, kalsium, magnesium, sulfur dan zat besi.

Kurma termasuk jenis tanaman palma (Arecaceae), tergolong dalam genus Phoenix. Buah dengan nama latin Phoenix dactylifera ini sangat direkomendasikan untuk dikonsumsi rutin karena mengandung banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.

Baca juga Cara Membuat Shampo Dari Buah Alpukat

Berikut Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Rambut

1. Rambut Lebih Kuat
Hanya dibutuhkan tiga kurma untuk dapat menutrisi dan memberikan kekuatan pada rambut sehingga folikel dan tiap helai rambut lebih kuat dan sehat.
2. Obat Alami Pemberantas Kerontokan
Kaya akan Vitamin V, makanan manis yang lezat tersebut ternyata mujarab sebagai obat rambut rontok. Kandungan zat besi di dalamnya juga merupakan unsur utama lain untuk mencegah kerontokan. Memelihara akar dengan kurma akan membuatnya lebih kuat ketika tertarik.
3. Rambut Lebih Tebal, Lebih Panjang
Memijat kulit kepala dengan minyak kurma dapat membantu menyelipkan nutrisi tersembunyi untuk membuat rambut lebih panjang, tebal, dan kuat.

image source graciaabadi

Baca juga Cara Membuat Shampo Dari Santan Kelapa Untuk Rambut Kering

Naaahh itu dia Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Rambut. Terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat.

COMMENTS

Nama

meluruskan rambut,12,menebalkan rambut,65,Perawatan Di Rumah,241,Perawatan rambut,248,rambut kering,36,rambut rontok,91,
ltr
item
Tips Trik Merawat Rambut: Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Rambut
Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Rambut
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh8HhbOdasbI5pJgrh2gQ3UnVf-TYrSOX6UrJ_taYxLokFzOsXTSugyRoopWaMNhQG3aaCSk1eoGtW0_yDOTqaUr5xxhKkbxAEU6vk4tYTLb-sNYMb2h8N3ji1Tvu2fjeapPGNCvPA7B7_O/s640/ini-manfaat-kurma-untuk-kesehatan-dan-kecantikan-rambut-7Kv.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh8HhbOdasbI5pJgrh2gQ3UnVf-TYrSOX6UrJ_taYxLokFzOsXTSugyRoopWaMNhQG3aaCSk1eoGtW0_yDOTqaUr5xxhKkbxAEU6vk4tYTLb-sNYMb2h8N3ji1Tvu2fjeapPGNCvPA7B7_O/s72-c/ini-manfaat-kurma-untuk-kesehatan-dan-kecantikan-rambut-7Kv.jpg
Tips Trik Merawat Rambut
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/12/manfaat-kurma-untuk-kesehatan-rambut.html
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/12/manfaat-kurma-untuk-kesehatan-rambut.html
true
3676608471687863752
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy