Manfaat Menggunakan Minyak Kelapa Sebagai Conditioner

Minyak kelapa adalah salah satu perawatan rambut yang paling efektif untuk berbagai macam masalah rambut. Banyak mengklaim bahwa minyak ke...

Minyak kelapa adalah salah satu perawatan rambut yang paling efektif untuk berbagai macam masalah rambut. Banyak mengklaim bahwa minyak kelapa benar-benar bekerja lebih baik daripada obat buatan manusia di pasar.

image source tokomesinkelapa

Baca juga Cara Membuat Conditioner Alami Dari Pisang

Minyak kelapa sudah sejak dulu dikenal sebagai bahan alami yang biasa dimanfaatkan untuk merawat serta menjaga kesehatan rambut oleh para putri raja pada zaman kerajaan.

Kandungan minyak kelapa yang kaya karbohidrat, vitamin, dan mineral berguna untuk kesehatan tubuh luar dan dalam, salah satunya sebagai pengganti kondisioner rambut.

Minyak kelapa juga bisa berfungsi sebagai kondisioner yang sangat baik dan dapat melembabkan rambut dan memberi tambahan gizi. 

Minyak kelapa di jadikan sebagai kondisioner alami karena minyak kelapa dapat meresap lebih dalam dan bahkan lebih cepat apabila dibandingkan dengan kondisioner lainnya. Untuk melakukan perawatan dengan menjadikan minyak kelapa sebagai kondisioner pun tak begitu sulit.
  • Caranya: Pastikan bahwa Anda memakai kondisioner minyak kelapa sesudah Anda keramas dan rambut sudah dalam kondisi kering. Hangatkan dan lelehkan minyak kelapa, lalu dengan jari Anda bisa mengambilnya lalu mengoles serta memijat bagian kulit kepala serta rambut Anda. Sisirlah karena dengan demikian akan teratakan dengan lebih baik, kemudian tutuplah rambut dengan shower cap atau handuk, tunggu setengah jam lebih. Anda dapat melanjutkan dengan mengeramasi rambut Anda kembali.
 
image source merdeka

 Baca juga Cara Membuat Conditioner Alami Dari Madu

Nahhh itu dia  Manfaat Menggunakan Minyak Kelapa Sebagai Conditioner. Terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat.

COMMENTS

Nama

meluruskan rambut,12,menebalkan rambut,65,Perawatan Di Rumah,241,Perawatan rambut,248,rambut kering,36,rambut rontok,91,
ltr
item
Tips Trik Merawat Rambut: Manfaat Menggunakan Minyak Kelapa Sebagai Conditioner
Manfaat Menggunakan Minyak Kelapa Sebagai Conditioner
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiT5nT3ahfI8VAoK1A_Y237rBdIycQgoNAPOQX1JQCEoeJsBEBzEMB4WCMfXIyeW23FmNjMNL1sz0-7zKLYdlhnc-Y89QjQMPy2d4DdzQW0MGiybTNe1J_jPHd-OF_TiZhkDJJSbtDyAvh0/s1600/manfaat-minyak-kelapa-untuk-rambut.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiT5nT3ahfI8VAoK1A_Y237rBdIycQgoNAPOQX1JQCEoeJsBEBzEMB4WCMfXIyeW23FmNjMNL1sz0-7zKLYdlhnc-Y89QjQMPy2d4DdzQW0MGiybTNe1J_jPHd-OF_TiZhkDJJSbtDyAvh0/s72-c/manfaat-minyak-kelapa-untuk-rambut.jpg
Tips Trik Merawat Rambut
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/12/manfaat-menggunakan-minyak-kelapa-sebagai-conditioner.html
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/12/manfaat-menggunakan-minyak-kelapa-sebagai-conditioner.html
true
3676608471687863752
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy