Tips Memilih Warna Rambut Ombre Yang Tepat Sesuai Warna Kulit

Menjadi hal penting untuk diperhatikan bagi Anda yang ingin merubah warna rambut. Rambut merupakan mahkota bagi para perempuan. Maka jangan...

Menjadi hal penting untuk diperhatikan bagi Anda yang ingin merubah warna rambut. Rambut merupakan mahkota bagi para perempuan. Maka jangan heran jika Anda melihat banyak wanita sering melakukan perawatan terhadap rambut mereka. Tak hanya itu saja, agar penampilan tidak terkesan membosankan atau monoton para wanita juga sering mengubah penampilan mereka dengan cara mengganti warna rambut. Mengganti warna rambut merupakan salah satu upaya untuk menunjang kecantikan seorang wanita.

image source bacaterus

Baca juga Kesalahan Dalam Kramas Yang Tidak Kita Sadari

Warna rambut ombre yang lagi nge-hits banget dikalangan remaja maupun young adult di dunia ini memang fenomenal banget. Apalagi dengan kehadiran para artis Hollywood maupun lokal yang berbondong untuk mewarnai rambutnya yang keluar dari zona aman seperti coklat dan merah. Nggak tanggung lagi, dari pink, ungu, biru hingga hijau jadi sasarannya.

Teknik pewarnaan seperti ini akan membuat rambut kamu semakin tampak lebih indah dan cantik. Warna ombre sendiri merupakan inovasi dari konsep pewarnaan shading saat makeup, shading pada wajah yakni dengan memberikan ilusi bayangan dengan memberikan efek-efek gelap diarea tertentu. Nah sedangkan pada rambut ombre berarti memberikan ilusi bayangan dengan memberi efek warna gelap pada akar rambut dan warna semakin terang dibagian tengah hingga ujung rambut. Sehingga menghasilkan rambut dengan warna gradasi yang membaur lembut tanpa ada perpindahan warna yang mencolok.

Baca juga Tips Mencatok Rambut Dengan Benar Agar Tidak Rusak

Berikut Tips Memilih Warna Rambut Ombre Yang Tepat Sesuai Warna Kulit
Kulit Putih ombre pada kulit putih Warna kulit ini termasuk yang ‘flexibel’. Hampir semua warna rambut terlihat cocok dengan warna kulit seperti ini karena warna kulit tipe ini sangat netral. Namun biasanya, pilihan warna rambut yang dicoba adalah warna-warna terang atau light seperti yang dilakukan artis Scarlett Johansson. Kulit putihnya semakin stand out dengan warna rambut light dan berani yaitu blonde dan ungu terang. Kulit Kuning Langsat ombre pada kuning langsat Kulit kuning langsat merupakan warna kulit yang kebanyakan dimiliki oleh penduduk Asia. Warna kulit seperti ini juga bisa dikatakan ‘flexibel’ karena hampir semua jenis warna rambut bisa dicoba. Kebanyakan orang yang berkulit kuning langsat memiliki warna rambut asli hitam, seperti yang dimiliki Kylie Jenner ini. Kamu bisa memadukan rambut hitammu dengan warna-warna neon seperti hijau neon ini. Atau kalau kamu ingin lebih berani, kamu bisa coba warna yang lebih terang seperti kuning atau merah. Tampilan seperti ini tentu saja membuatmu BEDA dari yang lain. Berani coba? Kulit Sawo Matang ombre pada sawo matang Kalau kamu memiliki tone warna kulit yang gelap atau sawo matang, pilihan warna rambut yang terang seperti blonde atau pink agaknya kurang pas untukmu. Karena, warna kulitmu yang gelap akan sangat kontras jika dipadukan dengan warna rambut yang sangat terang. Pilihlah warna-warna gelap seperti yang dilakukan Rihanna pada rambutnya ini. Ia bermain dengan warna-warna sekitar coklat yaitu chestnut brown, dark brown, dan dengan warna coklat yang lebih light namun tetap satu tone dengan warna lainnya. Rambut yang sudah diwarnai rentan mengalami masalah-masalah rambut seperti kekeringan dan rontok. Karena itu, setelah melakukan ‘hair coloring’ rambut harus dirawat dengan baik agar rambut tidak rusak dan hasil hair coloring tetap terjaga. Tips Merawat Rambut Ombre So, setelah kamu melakukan ombre pada rambut, kamu juga harus pintar-pintar merawatnya. Beberapa tips ini bisa kamu lakukan untuk merawat rambut ombre mu agar lebih sehat, dan warna ombre tahan lama. 1. Shampoo-ing alias Keramas keramas Jangan malas untuk keramas minimal 2 hari sekali. Gunakan shampoo khusus coloring yang bisa menjaga warna rambutmu agar tetap seperti semula. 2. Gunakan Vitamin rambut vitamin rambut Vitamin rambut memiliki banyak kandungan baik yang dapat mempertahankan kelembaban alami rambut. Vitamin ini kemudian membantu menutrisi rambut. Setelah rambut memiliki kelembaban yang baik dan ternutrisi, otomatis rambut lebih bercahaya dan sehat, warna ombre di rambutmu juga akan bertahan lama. 3. Lengkapi dengan Hair tonic hair tonic Hair tonic ini wajib ada di meja rias kamu kalau rambutmu diombre. Kenapa? Karena hair tonic dapat memperbaiki kerusakan pada rambut dan menutrisinya. Ketika rambutmu diombre, proses hair coloring ini membuat kondisi rambutmu lebih kering, karena itu sangat penting untuk menutrisi rambut dengan hair tonic. Selain itu hair tonic ini juga membantu menyuburkan rambut sehingga rambutmu tetap lebat dan gak kering. 4. Maksimalkan dengan Creambath creambath Seperti halnya perawatan masker pada wajah dan tubuh yang membantu menutrisi. Rambutpun perlu di ‘masker’ terutama karena rambutmu baru saja di-ombre. Lakukan creambath minimal seminggu sekali. Kalau dirasa berat pergi ke salon seminggu sekali, kamu juga bisa membeli produk creambath khusus coloring dan melakukannya sendiri di rumah. Lebih hemat dan kamupun bisa melatih kemandirian kamu. 5. Pencatok, hair curler, atau hair dryer terlalu sering? Big No! styling tool Dengan rambut ombre-mu kamu juga pasti akan sering ingin eksplor gaya rambut lurus atau yang paling sering adalah curly. Tapi tahukah kamu, alat-alat seperti pencatok atau hair curler itu mengandung panas yang bisa membuat rambutmu kering dan bercabang. Gak mau kan punya rambut kering kerontang meski sudah kece banget warna rambutnya?? Sesekali kamu boleh menggunakan alat-alat tersebut tapi kalau dipakai tiap hari, dijamin ombre mu bisa berubah warna dan rambutmu malah rusak! Penggunaan hair dryer pun harus amat sangat dikurangi ketika rambutmu di-ombre. Baiknya, setelah keramas, biarkan rambutmu kering alami dan jangan langsung disisir ya! Bagaimana Good Readers, sudah tertarik melakukan ombre untuk rambutmu? Pada dasarnya warna apapun bisa kamu coba untuk rambut ombre-mu. Tidak menutup kemungkinan kalau kamu ingin mencoba lebih pede dengan eksplor berbagai warna rambut meskipun kulitmu hitam, kuning, putih, atau coklat sekalipun. Yang harus diperhatikan adalah perawatan rambut yang maksimal agar nantinya rambutmu tidak mengalami kerusakan dan kekeringan parah. Untuk informasi lebih lengkap mengenai rambut ombre, kamu bisa kunjungi http://rambutombre.xyz . Kamu bisa juga loh share kreasi rambut ombremu di kolom komentar. Kami tunggu ya! Yuk bagikan artikel ini jika bermanfaat: 2Click to share on Facebook (Opens in new window)2Click to share on Twitter (Opens in new window)Click to share on Google+ (Opens in new window)Click to share on WhatsApp (Opens in new window)More Baca Juga: 10 Merk Shampo untuk Rambut Berwarna yang Bagus10 Merk Shampo untuk Rambut Berwarna yang Bagus 10 Merk Cat Rambut Temporer yang Bagus & Recommended10 Merk Cat Rambut Temporer yang Bagus & Recommended 10 Merk Cat Rambut Semprot yang Bagus dan Terbaik10 Merk Cat Rambut Semprot yang Bagus dan Terbaik 10 Merk Pewarna Rambut yang Bagus, Aman dan Awet10 Merk Pewarna Rambut yang Bagus, Aman dan Awet Cara Ombre Rambut Sendiri di Rumah dengan MudahCara Ombre Rambut Sendiri di Rumah dengan Mudah Lady S About Lady S She loves the smell of brand new book, loves to eat after 7pm, and loves to listen to Maliq and d’essentials. Leave a Reply Your email address will not be published. Required fields are marked * Comment Name * Email * Mencari Sesuatu? Ikuti Kami di Media Sosial Artikel Terbaru 10 Tempat Belanja Baju Murah di Bandung yang Recommended 10 Musisi Pemuja Setan, Benarkah? Adakah Idolamu Di Daftar Ini? 10 Tempat Ngopi Di Malang yang Asyik Buat Ngumpul Kenali 10 Manfaat Wedang Jahe, Minuman Nikmat dan Sehat 10 Tips Membersihkan Bekas Stiker dengan Mudah

*Jika Anda mengambil referensi dari artikel ini, mohon kerendahan hatinya untuk mencantumkan link sumber ini: https://bacaterus.com/?p=221

1. Cat Rambut untuk Kulit Putih Pucat

image source bp.blogspot
Untuk Anda pemilik kulit putih pucat, alangkah lebih baik jika tidak memakai cat rambut berwarna merah dan hitam, karena akan terlihat kontras. Warna cat rambut yang cocok untuk kulit Anda adalah silver, putih, maupun sedikit keemasan.
source: http://trik-tips-sehat.blogspot.com/2014/06/cara-memilih-cat-rambut.html

2. Cat Rambut untuk Kulit Kuning Langsat

image source source facetofeet
Pilihlah warna yang lebih natural seperti coklat keemasan dan mahogany. Warna ini dapat sangat menyatu dengan warna kulit. Serta hindari pemakaian warna terlalu terang yang dapat membuat wajah tampak kusam.
source: http://www.facetofeet.com/hair/143/2/tips-memilih-warna-cat-rambut

3. Cat Rambut untuk Kulit Sawo Matang

Bagi Anda yang memiliki warna kulit sawo matang, akan lebih cocok memilih warna cat rambut cokelat, burgundy, dan plum. Penggunaan warna-warna ini akan membuat seseorang yang berkulit sawo matang lebih bercahaya dan menarik. Selain itu, hindari penggunaan warna cat hijau, kuning dan biru yang akan membuat Anda terlihat sangat kontras.
source: http://aylacream.com/cara-memilih-cat-rambut-sesuai-warna-kulit.html
image source vemale

4. Cat Rambut untuk Kulit Hitam Manis

source: http://caraperempuancantik.blogspot.com/2014/11/tips-memilih-warna-cat-rambut-yang.html
Anda cocok dengan warna cat rambut yang agak redup, hindari penggunaan warna cat rambut yang mencolok, Anda bisa mengaplikasikan warna keunguan dan kemerahan pada rambut Anda.
source: http://caraperempuancantik.blogspot.com/2014/11/tips-memilih-warna-cat-rambut-yang.html

Warna coklat yang ringan membuat warna rambut ini sering dipilih oleh orang yang berkulit gelap. Selain itu, warna ini bisa membuat rambut Anda terlihat berkilau dan sangat menarik
source: http://kecantikan.tips/5-warna-rambut-terpopuler-untuk-wanita-berkulit-gelap/

Baca juga Cara Mudah Membuat Pomade Aman Sendiri Di Rumah
 
Mewarnai rambut adalah salah satu hal yang disukai banyak wanita. Sebagian wanita berpikir bahwa mewarnai rambut adalah salah satu cara untuk mengekspresikan diri. Cat rambut tersedia dalam banyak warna.

Nahhh itu dia  Tips Memilih Warna Rambut Ombre Yang Tepat Sesuai Warna Kulit. Terimakasih sudah membaca, semoga bermanfaat.
k akan pernah ada habisnya. Setiap tahun pasti muncul gaya rambut dengan berbagai model dan teknik. Termasu

*Jika Anda mengambil referensi dari artikel ini, mohon kerendahan hatinya untuk mencantumkan link sumber ini: https://bacaterus.com/?p=22172
Gaya rambut dari tahun ke tahun memang tidak akan pernah ada habisnya. Setiap tahun pasti muncul gaya rambut dengan berbagai model dan teknik. Termasuk dalam hair coloring. Baru-baru ini muncul tren yang lumayan bombastis dan mendunia di kalangan remaja dan wanita dewasa, yaitu ombre atau hair dye. Ombre ini adalah teknik pewarnaan rambut dengan memadukan 2 atau bahkan lebih warna dalam rambut.

*Jika Anda mengambil referensi dari artikel ini, mohon kerendahan hatinya untuk mencantumkan link sumber ini: https://bacaterus.com/?p=22172

COMMENTS

Nama

meluruskan rambut,12,menebalkan rambut,65,Perawatan Di Rumah,241,Perawatan rambut,248,rambut kering,36,rambut rontok,91,
ltr
item
Tips Trik Merawat Rambut: Tips Memilih Warna Rambut Ombre Yang Tepat Sesuai Warna Kulit
Tips Memilih Warna Rambut Ombre Yang Tepat Sesuai Warna Kulit
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj27uNaHSDZde2FLDMz-9TeDiG6aGOuysuRCO7lC1VHLRUdWFV1D5rc97LraKrRLSK9Qnuc0Kol7tabZGsEDoJc1TOay7LOzJWAiKSxJztOOf3EA7-VRtdptwiayeGYAyFGSSmzXO3ZC0tF/s400/hair-color.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj27uNaHSDZde2FLDMz-9TeDiG6aGOuysuRCO7lC1VHLRUdWFV1D5rc97LraKrRLSK9Qnuc0Kol7tabZGsEDoJc1TOay7LOzJWAiKSxJztOOf3EA7-VRtdptwiayeGYAyFGSSmzXO3ZC0tF/s72-c/hair-color.jpg
Tips Trik Merawat Rambut
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/10/tips-memilih-warna-rambut-ombre--sesuai-warna-kulit.html
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/
http://perawatanrambutbaru.blogspot.com/2017/10/tips-memilih-warna-rambut-ombre--sesuai-warna-kulit.html
true
3676608471687863752
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy